Jumat, 25 November 2016

Perbandingan suatu jenis produk kendaraan roda empat dengan metode perhitungan kredit.

Pengertian Kredit

Kredit mempunyai dimensi yang beraneka ragam, dimulai dari arti kata “ kredit”yang berasal dari bahasa Yunani “ credere” yang berarti kepercayaan akan kebenaran dalam praktek sehari – hari .


“ Pengertian Kredit adalah kemampuan untuk melaksanakan suatu pembelian atau mengadakan suatu pinjaman dengan suatu janji, pembayaran akan dilaksanakan pada jangka waktu yang telah disepakati.

Prinsip – prinsip Kredit
Untuk mendapatkan kredit harus melalui prosedur yang telah ditentukan oleh bank / lembaga keuangan. Agar kegiatan pelaksanaan perkreditan dapat berjalan  dengan sehat dan layak, dikenal dengan 6 C yaitu :

a.    Character ( kepribadian / Watak )
Character adalah tabiat serta kemauan dari pemohon untuk memenuhi kewajiban yang telah dijanjikan. Yang diteliti adalah sifat – sifat, kebiasaan, kepribadian, gaya hidup dan keadaan keluarga.

b.    Capacity ( kemampuan )
Capacity adalah kesanggupan pemohon untuk melunasi kewajiban dari kegiatan usaha yang dilakukan atau kegiatan yang ditinjau dengan kredit dari bank. Jadi maksud dari penilaian kredit terhadap capacity ini untuk menilai sampai dimana hasil usaha yang diperolehnya akan mampu untuk melunasinya pada waktunya sesuai dengan perjanjian kredit yang telah disepakati.

c.    Capital ( modal )
Capital adalah modal yang dimiliki calon debitur pada saat mereka mengajukan permohonan kredit pada bank.

d.    Collateral ( jaminan )
Collateral adalah barang – barang yang diserahkan pada bank oleh peminjan atau debitur sebagai jaminan atas kredit yang diberikan. Barang jaminan diperlukan agar kredit tidak mengandung resiko.

e.    Condition of Economic ( kondisi ekonomi )
Condition of Economic adalah situasi dan kondisi, sosial, ekonomi, budaya dan lainnya yang mempengaruhi keadaan perekonomian pada suatu saat maupun untuk satu kurun waktu tertentu yang kemungkinannya akan dapat mempengaruhi kelancaran usaha dari perusahaan yang memperoleh kredit.

f.    Constrain ( batasan atau hambatan )
Dalam penilaian debitur dipengaruhi oleh hambatan yang tidak memungkinkan sesorang melakukan usaha di suatu tempat.



Latar Belakang

Kata mobil merupakan kependekan dari automobil yang berasal dari bahasa Yunani yaitu "autos" yang berarti sendiri dan bahasa latin "movere" yang artinya bergerak. Awal mula ditemukannya mobil merupakan proses yang cukup panjang karena mobil sendiri merupakan sebuah kendaraan yang terdiri berbagai komponen yang mendukung pengoperasiannya.
Didalam Pelaksanan Tugas yang diberikan kepada Dosen terhadap Mahasiswa tentunya , Didalam tugas ini Mencari sebuah daftar nilai atau harga dari sebuah produk dan membandingkannya dengan menarifkan sebuah proses Kredit Kendaraan roda dua atau roda empat atau yang lainnya dengan ditentukannya perbedaan dari pelanggan yang melakukan pembayaran kredit.

Pokok Materi Perbandingan mengenai suatu Jenis Produk Kendaraan.

Honda Mobilio hadir di Indonesia bertepatan dengan mulai aktifnya pabrik kedua Honda Prospect Motor (HPM) yang akan khusus untuk memproduksi mobil Honda mobilio ini. Target penjualannya pun tidak main-main yaitu Honda menargetkan penjualan 80 ribu unit Honda mobilio pada tahun 2014 ini. Mungkin target tersebut menurut semisena dapat tercapai karena mobil ini menawarkan berbagai spesifikasi menarik dan harga yang cukup sebanding dengan kantong orang Indonesia. Honda mobilio adalah termasuk kriteria mobil low cost green car atau LCGC, yang berarti harga Honda mobilio yang murah dan mendukung minimalisasi pemanasan gas buang dengan emisi gas buang yang rendah.



Spesifikasi dan fitur tambahan pada Exterior Honda Mobilio RS mencakup :
·         Projector Headlight + LED Light Guide
·         Chrome Grille dengan desain baru
·         Sporty Front and Rear Bumper
·         Sporty Side Under Spoiler
·         Sporty Tailgate Spoiler
·         Roof Moulding Garnish dan Exhaust Pipe Finisher
·         15″ Sporty Alloy Wheel


Sedangkan pada sisi Interior, Honda Mobilio RS memiliki fitur tambahan termasuk :
·         Black Interior Design
·         Silver & Chrome Air Ventilation
·         Silver Inner Handle,
·         Chrome Shift Gear Knob Ring
·         6.1” Monitor AV System, Audio Steering Switch
·         Rear Parking Camera
·         Tweeter Speakers
·         Auto Lock System by Speed.





Spesifikasi Honda Mobilio
Mesin
Tipe
1.5 L SOHC 4 silinder segaris,16 katup 
i-VTEC + DBW
Sistem suplai Bahan bakar
PGM-FI
Diameter x Langkah
73 x 89,4 (mm)
Kapasitas
1496 cc
Perbandingan komperasi
10,3 : 1
Daya maksimum
88 Kw(118 PS)/6.600 rpm
Momen Puntir Maksimum
14,8 kg,m(145Nm)/4.600rpm
Dimensi
Panjang x lebar x tinggi
4.386 x 1.683 x 1.603 (mm)
Jarak sumbu roda
2.650 mm
Jarak Pijak Depan / Belakang
1472/1475 mm
Radius Putar
5,2 m
Jarak terendah (Ground Clearance)
189 mm
Kapasitas tangki bahan bakar
42 liter
Eksterior
Chrome Front Grille
Ada semua tipe
Side Door Mirror
Body Color untuk tipe S,Bodu color 
with Turning
 Signaluntuk tipe E M/T dan E CVT
Door Handle
Hitam untuk tipe S, selaras warnabodi untuk tipe 
E M/T dan E CVT
LED High Mount Stop Lamp
ada semua tipe (sama)
Rear Reflector
ada semua tipe (sama)
Rear Wiper
ada semua tipe (sama)
Fog Lamp
hanya tipe E M/T dan E CVT
Interior
Multi Information LCD
ada semua tipe
Eco Indicator
ada semua tipe
Audio
Single DIN AM/FM Single 
DiscMP3/WMA+ 
AUX Input (tipe S),Double 
DIN AM/FM
Single Disc MP3/WMA +
AUX Input + USB Port + Made for iPod
dan iPhone (untuk tipe E M/T dan E CVT)
AC Double Blower
hanya tipe E M/T dan E CVT
Power Door Mirror
ada semua tipe
Power Window
ada semua tipe
Power Outlet
ada semua tipe
Green glass
ada semua tipe
Seat Back Pocket
tidak ada untuk tipe S,
Passenger Seatuntuk tipe
 E M/T,Driver 
dan Passenger untuk tipe E CVT
Survisor with Vanity Mirror
tidak tersedia untuk tipe S,
Passenger Side untuk tipe 
E M/T,Driver
 dan Passenger untuk tipe
 E CVT
Grab Rall (x 4)
hanya tipe E M/T dan E CVT
Cup Holder
9 (semua tipe)
One Touch Tumble Seat(kursi baris kedua)
ada semua tipe
2nd Row Sliding Seat
hanya tipe E M/T dan E CVT
2nd dan 3rd Seat Fold & Tumble
ada semua tipe
Warna Interior
Beige (semua tipe)
Footrest
ada semua tipe
Kapasitas penumpang
7-8 orang






 

Harga Honda Mobilio
Tipe
Harga
Honda Mobilio S M/T
Rp 176.500.000
Honda Mobilio E M/T
Rp 197.000.000,-
Honda Mobilio E CVT A/T
Rp 208.000.000,-
Honda Mobilio E Prestige A/T
Rp 217.500.000,-
Honda Mobilio RS M/T
Rp 220.000.000,-
Honda Mobilio RS CVT A/T
Rp 230.500.000,-
Honda Mobilio RS CVT Limited Edition A/T
Rp 233.000.000


Honda Mobilio RS memiliki enam pilihan warna:
1.Crystal Black Pearl
2. Lunar Silver Metallic
3. Modern Steel Metallic
4.White Orchid Pearl
5.Passion Red Pearl
6.Lonized bronze Metallic


Paket Kredit Honda Mobilio S MT
Tenor
TDP
Angsuran
12x
20.300.000
13.906.000
24x
20.400.000
7.840.000
36x
20.500.000
5.849.000
48x
20.600.000
4.945.000
60x
20.700.000
4.496.000
Paket Kredit Honda Mobilio E MT
Tenor
TDP
Angsuran
12x
19.400.000
15.305.000
24x
19.500.000
8.631.000
36x
19.600.000
6.439.000
48x
19.700.000
5.446.000
60x
19.800.000
4.914.000

Paket Kredit Honda Mobilio E CVT
Tenor
TDP
Angsuran
12x
21.600.000
16.131.000
24x
21.700.000
9.097.000
36x
21.800.000
6.787.000
48x
21.900.000
5.739.000
60x
22.000.000
5.179.000
Paket Kredit Honda Mobilio E CVT Prestige
Tenor
TDP
Angsuran
12x
23.100.000
16.695.000
24x
23.200.000
9.414.000
36x
23.300.000
7.023.000
48x
23.400.000
5.938.000
60x
23.500.000
5.359.000
Paket Kredit Honda Mobilio RS MT
Tenor
TDP
Angsuran
12x
23.800.000
16.958.000
24x
23.900.000
9.562.000
36x
24.000.000
7.134.000
48x
24.100.000
6.032.000
60x
24.200.000
5.443.000
Paket Kredit Honda Mobilio RS CVT
Tenor
TDP
Angsuran
12x
25.900.000
17.747.000
24x
26.000.000
9.921.000
36x
26.100.000
7.404.000
48x
26.200.000
6.261.000
60x
26.300.000
5.651.000


Cara Menghitung persentase bunga bank dan bunga kredit motor atau mobil
Pada umumnya banyak teman teman yang bertanya, bagaimana cara menghitung persentase (%) bunga bank? Berapa persen bungancicilan motor? Apakah bunga kredit kendaraan selama 1 tahun sama dengan 2 tahun atau 3 tahun?
Menghitung berapa besar persentase bunga bank lumayan penting agar ketika anda berencana mengajukan permohonan kredit modal usaha ke bank atau bermaksud kredit kendaraan bermotor, Anda bisa mengkalkulasikan total harga setelah ditambah bunga selama masa kredit.
Cara Menghitung Bunga Kredit Motor atau Mobil
Pihak dealer sebetulnya tidak mengeluarkan kredit kendaraan kepada Anda, tetapi pembayaran kendaraan Anda dibayar lunas oleh bank leasing ke pihak dealer. Jadi pembayaran selanjutnya sama seperti pinjam uang ke bank, hanya jaminannya tidak kita urus sendiri karena sudah diurus oleh pihak dealer, yakni berupa BPKB kendaraan.
Dealer hanya mengurus surat-surat kendaraan bermotor (STKNK, BPKB, Plat Nomor), selanjutnya bertanggung jawab terhadap garansi service selama perjanjian dalam kontrak. STNK dan plat nomor diserahkan kepada nasabah, sedangkan BPKB menjadi jaminan kredit kendaraan di bank leasing. Anda bisa mengambil BPKB kendaraan, jika sudah melunasi cicilan ke bank leasing.
Mengenai asuransi kehilangan, Anda dikenakan premi yang dimasukan ke dalam cicilan bulanan dan pendaftarannya diurus oleh pihak leasing. Jika saya keliru, silakan diluruskan.

Bagaimana dengan DP (down payment) atau uang muka? Bagaimana cara menghitungnya?
Misalnya, Anda mengambil kredit Honda Mobilio RS MT pada tabel harga di atas pada salah satu dealer di kota Anda, harga Nettnya Rp 220.000.000,-dan membayar DP Rp. 23.800.000. Maka sisa pokok harga Rp.196.200.000. Nah, besar kredit yang dibayar oleh leasing ke dealer adalah Rp. 196.200.000 (setelah dikurangi DP).

Jadi logikanya seperti ini:
Anda punya uang Rp. 23.800.000  pinjam ke leasing Rp. 196.200.000 (jaminan BPKB), total Rp. 220.000.000 jadi kemudian dipakai untuk beli mobil ke dealer seharga Rp. 220.000.000

Contoh :
Harga mobil = Rp. 220.000.000
DP = Rp. 23.800.000
Lama cicilan = 12 bulan
Cicilan = Rp. 16.958.000  per bulan
Berapa persen bunganya?
Bunga total (12 bulan) = Rp. 16.958.000  x 12 = Rp. 203.496.000
Bunga total (12 bulan) = Rp. 203.496.000   –  Rp. 196.200.000 (pokok) = Rp. 7.296.000,-
Bunga total (12 bulan) = Rp. 7.296.000 / 12 bulan = Rp. 608000,-
Persentase bunga = Rp. 608000 / Rp. 196.200.000   =   (3,099% per bulan)
Besarnya persentase bunga ini kemungkinan sudah termasuk premi asuransi.
Besar bunga selama 1 tahun, 2 tahun atau 3 tahun tentu akan berbeda.

Dibandingkannya dengan Produk Lain Misalnya Produk dari sebuah Perusahaan Pt. Suzuki yang mengeluarkan segala jenis mobil salah satunya dari suzuki Ertiga yakni sebagai berikut :


Suzuki Ertigs adalah sebuah product kendaraan serbaguna untuk keluarga atau multi purpose vehicle keluaran Suzuki yang pertama kali diperkenalkan pada ajang Delhi Auto Expo bulan Januari 2012 yang lalu. Mobil ini mulai dipasarkan secara resmi beberapa bulan kemudian, atau tepatnya tanggal 12 April di India yang disusul oleh Indonesia sebagai negara kedua yang memasarkannya pada tanggal 22 April tahun yang sama.

Sejarah awal mula mobil ini berawal dari sebuah konsep bernama R3 yang dikembangkan oleh Maruti, sebuah sister company dari Suzuki Corp yang berbasisi di India. Konsep itu sendiri berarti real three row atau sebuah model kendaraan tiga baris yang tidak dipaksakan dimana akhirnya diadopsi menjadi product name dari MPV ini yang diambil dari penyebutan masyarakat Indonesia untuk R atau Er dan tiga.


Eksterior Suzuki Ertiga Dreza GS

Kehadiran Honda Mobilio terbaru membuat gaung Suzuki Ertiga facelift melemah. Ini tentu tidak bsia dilepaskan dari pilihan Suzuki mengurangi fitur seperti ABS dan EBD dari New Ertiga GL dan GX.



Eksterior dan Interior Suzuki Ertiga Dreza GS

Suzuki akan segera merilis New Ertiga Dreza. Ada dua tipe yang akan ditawarkan. Pertama New Ertiga Dreza, kedua New Ertiga GS. New Ertiga Dreza memiliki grille depan berwarna hitam dengan bingkai krom. Kisi-kisi radiator grille membentuk konfigurasi khas. Meski terlihat tidak bias, bahkan terlihat aneh. Prediksi kami, model ini akan diluncurkan kwartal pertama tahun 2016.
Perubahan juga terjadi pada lower radiator grille. Terlihat konfigurasi garis membentuk sayap dibingkai krom. Rupanya, Suzuki begitu menyukai aplikasi krom di tubuh Ertiga, sehingga mereka begitu royal menghiasi new Ertiga GS dengan krom. Menghiasinya terdapat lampu LED terbaru.


Di bagian samping tidak tampak begitu banyak perubahan selain aplikasi velg baru dan list krom untuk tipe GS dan silver untuk tipe Dreza biasa. Di bagian belakang terdapan spoiler atas baru dengan lampu stop. Pada tipe GS terdapat new back door garnish krom, emblem baru bertulis Dreza, bumper belakang baru, dan garnish krom bumper baru.


Interior Suzuki Ertiga Dreza GS
Setelah membedah eksterior New Ertiga Dreza, kini kami akan membahas dan membedah bagaimana interior LMPV andalan Suzuki di 2016. Jika kita lihat sekilas. Maka tidak tampak perbedaan antara Ertiga facelift dan Ertiga Dreza, namun jika diperhatikan dengan seksama maka perbedaan akan muncul satu per satu.


Pada dashboard kini terdapat tweeter baru. Ini bertujuan untuk memberikan sensasi berbeda ketika mendengar musik. Pembaruan selanjutnya adalah panel instrument kayu/motif kayu di bagian dashboard. Dashboard-nya sendiri berwarna two tone. Masih di dashboard, bisa dilihat aplikasi head unit baru dengan layar 9 inci untuk tipe GS.



Head unit baru berlayar 9 ini itu, memakai teknologi Android 4.1 dan mampu pula terkoneksi dengan iPhone, iPod dan iPad.
Jok dwi warna (coklat gelap dan coklat melengkapi tema dwi warna pada interior New Ertiga Dreza. Suzuki mengklaim material pembungkus jok lebih mewah, atau lebih berkualitas dari sebelumnya. Aksen trim berpola baru, dan panel kayu hadir menghiasi trim pintu baris pertama.



Spesifikasi Suzuki Ertiga
Suzuki Ertiga
Tipe
New Ertiga
Ertiga Sporty
Ertiga Ellegant
Mesin
Jenis Mesin
K14B (DOHC-VVT)
Isi Silinder
1.373 cc
Jumlah Katup
16
Jumlah Silinder
4 in-line
Diameter x Langkah
73.0 x 82.0 mm
Perbandingan Kompresi
1:10
Daya Maksimum
95PS/6,000rpm
Torsi Maksimum
130Nm/4,000rpm
Sistem Bahan Bakar
Multi Point Injection
Dimensi
P x L x T
4.265 x 1,695 x 1,685 mm
Jarak Poros Roda
2,740 mm
Jarak Pijak Depan
1,480 mm
Jarak Pijak Belakang
1,490 mm
Jarak Terendah
185 mm
Radiud Putar Minimum
5.2 m
Berat Kososng
1.155 kg GA (MT), 1.175 kg GL (MT) 1.185 kg (AT), GX 1.175 kg (MT) 1.185 kg (AT)
MT 1,175 kg AT 1,185 kg
1.160 kg GA (MT), 1.175 kg GL (MT) 1.185 kg (AT), GX 1.180 kg (MT) 1.190 kg (AT)
Berat Kotor
1.765 kg GA (MT), 1.765 kg GL (MT) 1.770 kg(AT), GX 1.760 kg (MT) 1.770 kg (AT)
MT 1,760 kg AT 1,770 kg
1.760 kg GA (MT), 1.760 kg GL (MT) 1.770 kg(AT), GX 1.760 kg (MT) 1.770 kg (AT)
Transmisi
Tipe Transmisi
5-Speed Manual / 4-Speed Automatic
Rangka
Sistem Kemudi
Rack & Pinion
Suspensi Depan
MacPherson Strut with Coil Spring
Suspensi Belakang
Torsion Beam with Coil Spring
Rem Depan
Ventilated disc
Rem Belakang
Leading / Training Drum
Ukuran Ban
185/65 R15
Kapasitas
Tempat Duduk
7 Persons
Tangki Bahan Bakar
45 Liter


Harga Suzuki Ertiga


ERTIGA

Manual

Automatic

NEW Ertiga GA

Rp. 189.000.000

NEW Ertiga GL

Rp. 204.100.000
Rp. 216.600.000

NEW Ertiga GX ABS

Rp. 214.600.000
Rp. 227.100.000

NEW Ertiga Dreza

Rp. 230.800.000
Rp. 244.500.000

NEW Ertiga Dreza GS

Rp. 237.800.000
Rp. 251.800.000


Pilihan Warna Ertiga ada 8 (delapan) yakni :
1  Pearl white
2. Graphite grey metallic
3. Dusky brown metallic
4. Radiant red pearl
5. Serene blue metallic
6. Silky silver metallic
7. Cool black metallic
8. Burgundy red pearl

Paket Kredit Suzuki Ertiga

TIPE ERTIGA
TENOR
ANGSURAN
D P
NEW ERTIGA GL M/T
12X
15.061.300
19.751.000
204.100.000
24X
8.418.300
19.751.000

36X
6.225.500
19.751.000

48X
5.271.100
19.751.000

60X
4.606.000
23.241.110
NEW ERTIGA GL A/T
12X
15.983.200
22.376.000
216.600.000
24X
8.933.200
22.376.000

36X
6.606.100
22.376.000

48X
5.593.200
22.376.000

60X
4.887.500
26.079.860
NEW ERTIGA GX M/T ABS
12X
15.835.700
21.956.000
214.600.000
24X
8.850.900
21.956.000

36X
6.545.200
21.956.000

48X
5.541.700
21.956.000

60X
4.842.500
25.625.660
NEW ERTIGA GX A/T ABS
12X
16.757.500
24.581.000
227.100.000
24X
9.288.700
24.581.000

36X
6.870.100
24.581.000

48X
5.817.600
24.581.000

60X
5.083.600
28.564.410
NEW ERTIGA DREZA GS M/T
12X
17.546.600
23.128.000
237.800.000
24X
9.725.800
23.128.000

36X
7.193.300
23.128.000

48X
6.091.100
23.128.000

60X
5.322.600
27.194.380
NEW ERTIGA DREZA GS A/T
12X
18.579.100
25.568.000
251.800.000
24X
10.297.800
25.568.000

36X
7.561.300
25.568.000

48X
6.403.500
25.568.000

60X
5.595.500
29.873.780

Cara Menghitung persentase bunga bank dan bunga kredit motor atau mobil.
Pada umumnya banyak teman teman yang bertanya, bagaimana cara menghitung persentase (%) bunga bank? Berapa persen bungancicilan motor? Apakah bunga kredit kendaraan selama 1 tahun sama dengan 2 tahun atau 3 tahun?
Menghitung berapa besar persentase bunga bank lumayan penting agar ketika anda berencana mengajukan permohonan kredit modal usaha ke bank atau bermaksud kredit kendaraan bermotor, Anda bisa mengkalkulasikan total harga setelah ditambah bunga selama masa kredit.
Cara Menghitung Bunga Kredit Motor atau Mobil
Pihak dealer sebetulnya tidak mengeluarkan kredit kendaraan kepada Anda, tetapi pembayaran kendaraan Anda dibayar lunas oleh bank leasing ke pihak dealer. Jadi pembayaran selanjutnya sama seperti pinjam uang ke bank, hanya jaminannya tidak kita urus sendiri karena sudah diurus oleh pihak dealer, yakni berupa BPKB kendaraan.
Dealer hanya mengurus surat-surat kendaraan bermotor (STKNK, BPKB, Plat Nomor), selanjutnya bertanggung jawab terhadap garansi service selama perjanjian dalam kontrak. STNK dan plat nomor diserahkan kepada nasabah, sedangkan BPKB menjadi jaminan kredit kendaraan di bank leasing. Anda bisa mengambil BPKB kendaraan, jika sudah melunasi cicilan ke bank leasing.
Mengenai asuransi kehilangan, Anda dikenakan premi yang dimasukan ke dalam cicilan bulanan dan pendaftarannya diurus oleh pihak leasing. Jika saya keliru, silakan diluruskan.

Bagaimana dengan DP (down payment) atau uang muka? Bagaimana cara menghitungnya?
Misalnya, Anda mengambil kredit Suzuki Ertiga Dreza GS M/T pada tabel harga di atas pada salah satu dealer di kota Anda, harga Nettnya Rp. 251.800.000,- dan membayar DP Rp. 25.568.000. Maka sisa pokok harga Rp. 226.232.000. Nah, besar kredit yang dibayar oleh leasing ke dealer adalah Rp. 226.232.000. (setelah dikurangi DP).

Jadi logikanya seperti ini:
Anda punya uang Rp. 25.568.000, pinjam ke leasing Rp. 226.232.000 (jaminan BPKB), total Rp. jadi 251.800.000 kemudian dipakai untuk beli mobil  ke dealer seharga Rp. 251.800.000.

Contoh :
Harga mobil = Rp. 251.800.000.
DP = Rp. 25.568.000.
Lama cicilan = 24 bulan
Cicilan = Rp. 10.297.800 per bulan
Berapa persen bunganya?
Bunga total (24 bulan) = Rp. 10.297.800  x 24 = Rp. 247.128.000
Bunga total (24 bulan) = Rp. 247.128.000 –  Rp. 226.232.000  (pokok) = Rp. 20.896.000,-
Bunga total (24 bulan) = Rp. 20.896.000 / 24 bulan = Rp. 870666.6,-
Persentase bunga = Rp. 870666.6 / Rp. 226.232.000   = (3,84 % per bulan)
Besarnya persentase bunga ini kemungkinan sudah termasuk premi asuransi.
Besar bunga selama 1 tahun, 2 tahun atau 3 tahun tentu akan berbeda.

Daftar Pustaka 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Teknologi Informasi dan Multimedia #MULTIMEDIA_APRIL

       Pendahuluan Mengenai Physical Layer        Penjelasan Awal dari sebuah Physical Layer yakni dengan menjelaskan Apa itu Model OS...